Jul 26, 2013

Label: , ,

Stadion Kota Batik, Stadion Kebanggaan Orang Pekalongan

Bangunan M Irfandi Sketsa
Stadion Kota Batik
Pintu Utama Stadion Kota Batik


Stadion Kota Batik adalah sebuah Stadion Sepak Bola di Kota Pekalongan, Jawa Tengah, yang juga merupakan markas klub sepak bola Persip Kota Pekalongan. Dalam Memeriahkan Hari Jadi Kota Pekalongan yang ke-105 1 April 2011 nama Stadion Kraton pada Jumat 18 Maret 2011, diubah menjadi Stadion Kota Batik, rencananya pada tahun 2013 nama diubah kembali menjadi Stadion Gelora Kota Batik. Menurut Keterangan Ketua KONI Kota Pekalongan H Risca Mangkulla, pemberian nama itu disesuaikan dengan budaya batik yang kini sudah terkenal di manca negara. Stadion ini dibangun pada tahun 1986 Kemudian direnovasi tahun 2005. Stadion Kota Batik memiliki kapasitas 20.000 tempat duduk. (Wikipedia)

Sketch oleh M. Irfandi

Anda suka dengan postingan ini silahkan klik tombol ini
Recent Post



Bagi Anda pengguna Android silahkan download aplikasi USk Pekalongan For Android disini

Pindai QR Code ini, untuk mendapatkan artikel di atas :)

Pekalongan Sketcher

Author & Editor

Urban Sketchers is a nonprofit organization dedicated to raising the artistic, storytelling and educational value of location drawing, promoting its practice and connecting people around the world who draw on location where they live and travel. Sketchers from the Pekalongan area share their drawings on this blog. Visit our main blog at urban sketchers dot org for more information.

0 comments:

Post a Comment

 

Social Media

  • Copyright © Pekalongan Sketcher™ is a registered trademark.
    Designed by Templateism. Hosted on Blogger Platform.